Umar bin Khattab: Pemimpin yang Adil dan Visioner
Umar bin Khattab adalah teladan yang patut dicontoh dalam berbagai aspek kehidupan. Dari keadilan dalam memimpin, ketegasan dalam menegakkan hukum, perhatian terhadap kesejahteraan rakyat, hingga keteladanan dalam ibadah, beliau memberikan banyak pelajaran berharga bagi generasi kini. Berikut adalah keteladan dari Umar bin Khattab yang dapat diambil sebagai inspirasi dalam kehidupan sehari-hari. Keadilan dalam Memimpin Keadilan […]